Liputan6.com, Bandung - Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka menyoroti program pendidikan karakter di barak militer untuk anak-anak berperilaku nakal yang digagas Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi.
"Mungkin ada gubernur yang, Gubernur Jawa Barat yang mengirim anak-anak bandel ke barak," kata Gibran dalam pidato saat penutupan Muktamar Persatuan Umat Islam (PUI) yang disiarkan kanal YouTube Wakil Presiden RI pada Kamis, 15 Mei 2025.
Tidak ada komentar