Gelar Kejurnas Teqball 2025, PP POTSI Jaring Atlet Andalan Indonesia untuk Asian Youth Gam...

Gelar Kejurnas Teqball 2025, PP POTSI Jaring Atlet Andalan Indonesia untuk Asian Youth Gam...

Liputan6.com, Jakarta Nama teqball kini sudah semakin dikenal dan digandrungi masyarakat. Olahraga yang menggabungkan elemen sepak bola dan tenis meja ini, resmi hadir di Indonesia sejak tahun 2018.

Bahkan, teqball kini berkembang pesat di Tanah Air dan berpotensi menjadi andalan tim Merah Putih pada single dan multi event di tingkat Asia Tenggara, Asia dan dunia.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya