Erick Thohir Puas Patrick Kluivert Panggil 27 Pemain, Sentil Alex Pastoor

Erick Thohir Puas Patrick Kluivert Panggil 27 Pemain, Sentil Alex Pastoor

bali.jpnn.com, JAKARTA - Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengomentari keputusan pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert memanggil 27 pemain untuk laga babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Erick Thohir secara terbuka menyambut positif komposisi pemain yang dipanggil pelatih anyar Skuad Garuda itu untuk melawan Australia pada 20 Maret dan Bahrain pada 25 Maret 2025.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya