Eksplorasi Surabaya Bareng Shotgun 650, Royal Enfield Bawa Gaya Klasik ke Jalanan

Eksplorasi Surabaya Bareng Shotgun 650, Royal Enfield Bawa Gaya Klasik ke Jalanan

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Para pecinta motor klasik mendapat pengalaman berkendara yang tak terlupakan dalam acara Riding Experience Royal Enfield akhir pekan ini di Kota Surabaya.

JPNN Jatim turut serta menjajal langsung Shotgun 650, motor terbaru Royal Enfield yang mengusung gaya bobber modern dengan mesin 650cc twin-cylinder. Acara riding ini menjadi ajang eksplorasi kota sekaligus mempererat komunitas pengendara Royal Enfield.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya