jatim.jpnn.com, SURABAYA - Dua mayat yang ditemukan di dalam mobil hitam bernopol L 1163 HN di tepi Jalan Ngagel Jaya Utara pada Selasa (1/4) diduga karena keracunan AC kendaraan.
Hal tersebut diungkap oleh Kasi Humas Polrestabes Surabaya AKP Rina Shanty Dewi Nainggolan. Dia mengatakan dugaan itu muncul dari hasil pemeriksaan seemntara oleh Tim Gerak Cepat (TGC).
Tidak ada komentar