DPR Apresiasi Penjabat Gubernur Jateng Atas Respons Soal Isu Netralitas Kades dan Lurah

DPR Apresiasi Penjabat Gubernur Jateng Atas Respons Soal Isu Netralitas Kades dan Lurah

jpnn.com, JAKARTA - Penjabat Gubernur Jawa Tengah Nana Sudjana mendapat apresiasi dari anggota Dewan Perwakikan Rakyat (DPR) RI atas respons cepatnya terhadap isu netralitas kepala desa dan lurah di masa Pilkada serentak 2024.

Apresiasi tersebut disampaikan dalam rapat dengar pendapat (RDP) dengan Komisi II DPR RI tentang persiapan Pilkada serentak 2024 di Gedung Nusantara DPR RI, Senayan, Jakarta pada Senin, 11 November 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya