jpnn.com, JAKARTA - Orang tua dan tenaga profesional sering mendapat tantangan untuk mencapai keberhasilan terapi dalam meningkatkan keterampilan sosial anak dengan Gangguan Spektrum Autisme (GSA).
Salah satu terobosan yang patut diapresiasi dalam konteks ini adalah Modul Social Behavior Analysis Therapy (SOBAT), yang dikembangkan oleh Dokter Julita Lea Lestari MBA, ACAS, CAPT, CH, CHt, SAP-K.
Tidak ada komentar