Diduga Setor Duit kepada Eks Gubernur Maluku Utara, Haji Robert Masuk Radar KPK

Diduga Setor Duit kepada Eks Gubernur Maluku Utara, Haji Robert Masuk Radar KPK

jpnn.com, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengantongi informasi adanya dugaan aliran uang dari CEO PT. Nusa Halmahera Mineral, Romo Nitiyudo Wachjo alias Haji Robert untuk mantan Gubernur Maluku Utara (Malut), Abdul Gani Kasuba (AGK).

Informasi tersebut didapat dari fakta yang terungkap di persidangan perkara suap dan gratifikasi Abdul Gani Kasuba, beberapa waktu lalu. Dalam persidangan terungkap ada aliran dana sebesar Rp1 miliar ke rekening Ajudan Abdul Gani Kasuba, Ramadhan Ibrahim.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya