Damkar DKI Tangani 6.800 Kasus Lainnya di 2024, 4 Kali Lipat Melebihi Kebakaran

Damkar DKI Tangani 6.800 Kasus Lainnya di 2024, 4 Kali Lipat Melebihi Kebakaran

jpnn.com, JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengatakan bahwa Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta menangani lebih banyak kasus lainnya dibandingkan kebakaran.

Kasus lainnya seperti menangkap ular, biawak, melepaskan cincin, hingga mengambil kartu ATM yang jatuh ke selokan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya