Cara Ampuh Menghilangkan Pahit Bunga Pepaya dengan Mudah di Rumah

Cara Ampuh Menghilangkan Pahit Bunga Pepaya dengan Mudah di Rumah

Liputan6.com, Jakarta Bunga pepaya sering dikonsumsi karena manfaat kesehatannya yang beragam, mulai dari menurunkan tekanan darah hingga mencegah penyakit jantung. Tidak hanya sehat, bunga pepaya juga memiliki rasa unik, meski banyak orang menghindarinya karena rasa pahit yang dominan.

Rasa pahit pada bunga pepaya sering disebabkan oleh getahnya yang belum sepenuhnya hilang saat proses memasak. Meski beberapa cara umum menggunakan bahan tambahan seperti baking soda atau asam jawa. Dilansir pada Kamis (14/11), seorang warganet di kanal YouTube Dapur Asik memperkenalkan metode sederhana lain yang dipercaya lebih efektif dan praktis untuk menghilangkan rasa pahit ini.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya