Bupati Kembang Merger Dinas Gegara Efisiensi Anggaran, APBD Turun Drastis

Bupati Kembang Merger Dinas Gegara Efisiensi Anggaran, APBD Turun Drastis

bali.jpnn.com, JEMBRANA - Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan memutuskan akan melakukan merger atau penggabungan dinas untuk efisiensi kinerja maupun anggaran.

Menurut Bupati Kembang, penggabungan sejumlah instansi ini sudah menjadi komitmen dirinya bersama Wabup Jembrana Gede Ngurah Patriana Krisna alias Ipat saat mereka berdua memenangkan Pilkada 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya