Bey Machmudin: Lonjakan Investasi Pengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja di Jawa Barat

Bey Machmudin: Lonjakan Investasi Pengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja di Jawa Barat

jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin mengungkapkan, upaya menggenjot investasi berbuah manis terhadap peningkatan pertumbuhan ekonomi Jawa Barat yang stabil.

Kata Bey, dari segi pertumbuhan ekonomi, perekonomian Jawa Barat tetap stabil pada kuartal kedua 2024, dengan tingkat pertumbuhan tahunan sebesar 4,95 persen.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya