Berpijak pada Data, Cara Gesit Pemkab Blora Cari Potensi dan Kelemahan Desa

Berpijak pada Data, Cara Gesit Pemkab Blora Cari Potensi dan Kelemahan Desa

Liputan6.com, Blora - Pemerintah Kabupaten Blora, Jawa Tengah, terus mendorong penerapan Sustainable Development Goals (SDGs) Desa sebagai upaya mewujudkan pembangunan desa yang maju, mandiri, sejahtera, dan berkelanjutan.

Langkah ini diambil untuk memastikan seluruh pembangunan di desa benar-benar memberikan manfaat dan dampak positif bagi seluruh warga.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya