Berkat Program Speling, Banyak Penyakit Terdeteksi Secara Dini

Berkat Program Speling, Banyak Penyakit Terdeteksi Secara Dini

jpnn.com, CILACAP - Puluhan warga antusias mengikuti program layanan kesehatan dan dokter spesialis keliling (Speling) di Kantor Kelurahan Cilacap, Kecamatan Cilacap Selatan, Kabupaten Cilacap, Kamis (13/3).

Program ini digagas oleh Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi, sebagai upaya mendekatkan layanan kesehatan kepada masyarakat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya