jpnn.com - Bek Australia Aziz Behich berbicara soal kesiapan tim menjelang jumpa Timnas Indonesia pada lanjutan fase ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Behich menaruh kewaspadaan tinggi terhadap Skuad Garuda yang datang dengan banyak materi pemain baru.
Tidak ada komentar