jpnn.com, JAKARTA - Pebasket asal Republik Dominika Gelvis Solano mencatatkan rekor saat membantu Dewa United Banten meraih kemenangan melawan Satya Wacana Salatiga.
Bertandang di GOR Basket UNDIP, Semarang, Jumat (25/4), pemain kelahiran 1 Juni 1994 tersebut menjadi aktor utama tim berjuluk Anak Dewa itu menang dengan skor 84-62.
Tidak ada komentar