Banjir Rob Melanda Desa Kaliprau, Polres Pemalang Kirim Bantuan Sembako

Banjir Rob Melanda Desa Kaliprau, Polres Pemalang Kirim Bantuan Sembako

Liputan6.com, Pemalang - Polres Pemalang menyalurkan bantuan sembako untuk dapur umum yang didirikan dalam penanggulangan banjir rob di Desa Kaliprau, Kecamatan Ulujami, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah. Bantuan tersebut diterima langsung oleh para kader PKK desa setempat.

“Semoga sedikit bantuan yang diberikan, dapat bermanfaat untuk masyarakat Desa Kaliprau,” ujar Kapolres Pemalang AKBP Eko Sunaryo.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya