Bahan Makanan di Dapur yang Efektif untuk Tangkal Darah Tinggi

Bahan Makanan di Dapur yang Efektif untuk Tangkal Darah Tinggi

Liputan6.com, Jakarta Tekanan darah tinggi atau hipertensi umumnya terjadi karena beberapa faktor, seperti genetik, stress berlebihan, obesitas, gaya hidup tidak sehat, dsb. Dari seluruh faktor tersebut, dapat disimpulkan bahwa kunci mengatasi hipertensi ada pada gaya hidup.

Adapun, salah satu gaya hidup yang penting sekali diterapkan baik untuk mencegah maupun mengatasi masalah hipertensi adalah dengan memperhatikan makanan yang dikonsumsi. Umumnya, seseorang mengalami hipertensi akibat terlalu sering mengonsumsi makanan kurang sehat serta tinggi kandungan garam dan lemak jenuh.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya