Badan Geologi Sebut Lokasi Gempa M 6 Pohuwato Guncang Pemukiman di Kawasan Rawan Bencana

Badan Geologi Sebut Lokasi Gempa M 6 Pohuwato Guncang Pemukiman di Kawasan Rawan Bencana

Liputan6.com, Bandung - Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyebutkan gempa bumi berkekuatan M6.0 berjarak sekitar 35 km barat laut Pohuwato, Gorontalo, di kedalaman 97 km mengguncang permukiman penduduk yang terletak pada kawasan rawan bencana (KRB) gempa bumi menengah dan tinggi pada Sabtu (3/5/2025) pukul 19.51 WIB.

Kepala Badan Geologi Kementerian ESDM Muhammad Wafid menegaskan, kejadian gempa bumi ini tidak menyebabkan gelombang laut tsunami karena lokasi pusat gempa di darat dan tidak menyebabkan dislokasi dasar laut.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya