Asal-usul Takjil, Tradisi Seribu Keragaman di Indonesia Bisa Jadi Promosi Kuliner Global

Asal-usul Takjil, Tradisi Seribu Keragaman di Indonesia Bisa Jadi Promosi Kuliner Global

Liputan6.com, Jakarta - Takjil, tradisi kudapan yang dimakan sesaat setelah berbuka puasa, biasanya berupa makanan manis tak lepas di kalangan masyarakat Indonesia saat bulan ramadan. Mengulik asal-usulnya tentu tak lepas dari sejarah takjil yang sudah ada sejak masa Rasullullah, Muhammad SAW.

Founder Indonesia Gastronomy Network (IGN), Vita Datau mengungkap sejarah takjil dengan menukil dari sebuah hadist Nabi Muhammad SAW, yang diriwayatkan oleh Al-Bukhari. "Manusia masih terhitung dalam kebaikan selama menyegerakan (ajjalu) berbuka"

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya