Antisipasi Tawuran dan Curanmor, Warga Muara Angke-Polres Priok Perkuat Komunikasi

Antisipasi Tawuran dan Curanmor, Warga Muara Angke-Polres Priok Perkuat Komunikasi

jpnn.com, JAKARTA - Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok, AKBP Dr. Martuasah Hermindo Tobing, mengunjungi pos Satuan Keamanan Lingkungan (Satkamling) di Muara Angke, Jakarta Utara, untuk mendengar langsung aspirasi dan keluhan warga mengenai kondisi keamanan lingkungan.

Kunjungan yang berlangsung pada Selasa malam (30/9) itu dihadiri pula oleh Wakapolres, sejumlah pejabat utama, serta pengurus RW, RT, dan tokoh masyarakat setempat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya