jateng.jpnn.com, PURBALINGGA - Aksi pencurian burung murai batu terjadi di Purbalingga yang dilakukan seorang residivis berinisial IL (36). Tak hanya mencuri, pelaku bahkan mengacungkan sepucuk pistol untuk menakuti korban.
Kejadian ini menimpa Juwono, warga Desa Bantarbarang, Kecamatan Rembang, pada Kamis (20/3) pagi. Modus pelaku cukup licik dengan berpura-pura membeli bibit bunga kantil dari korban, lalu memanfaatkan kesempatan saat korban keluar untuk menukar uang kembalian.
Tidak ada komentar