jateng.jpnn.com, SEMARANG - Pemerintah Kota Semarang tengah menghadapi persoalan kekosongan jabatan lurah di 44 kelurahan.
Kondisi ini dipicu oleh gelombang pensiun, wafatnya aparatur sipil negara (ASN), serta minimnya minat untuk mengisi posisi tersebut.
Tidak ada komentar