8 Kepala OPD Pemkot Bandung Dipanggil Kejaksaan dalam Kasus Dugaan Jual Beli Jabatan Wawalkot Erwin

8 Kepala OPD Pemkot Bandung Dipanggil Kejaksaan dalam Kasus Dugaan Jual Beli Jabatan Wawalkot Erwin

jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bandung Iskandar Zulkarnain menyampaikan, ada delapan kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang dipanggil Kejaksaan Negeri (Kejari) Bandung. Pemanggilan ini guna penyelidikan kasus dugaan korupsi penyalahgunaan kewenangan pada Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung tahun 2025. yang menyeret nama Wakil Wali Kota Bandung Erwin.

Iskandar menuturkan, pihaknya menjunjung tinggi asas praduga tak bersalah, dan meminta untuk menghormati proses hukum yang berlaku.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya