6 Potret Hampers Imlek Keluarga Sisca Kohl yang Mewah, Siap Sambut Hari Raya

6 Potret Hampers Imlek Keluarga Sisca Kohl yang Mewah, Siap Sambut Hari Raya

Liputan6.com, Jakarta Imlek selalu menjadi momen yang penuh kebahagiaan dan kehangatan, terutama bagi masyarakat etnis Tionghoa yang merayakannya, sebagai bentuk penghormatan terhadap tradisi dan budaya leluhur. Perayaan ini menjadi semakin spesial ketika diisi dengan berbagai kebiasaan unik, seperti memberikan hampers yang dirancang dengan penuh perhatian.

Di tengah suasana Imlek yang meriah tahun ini, keluarga kecil Sisca Kohl dan Jess No Limit turut menjadi sorotan karena menerima bingkisan hadiah untuk perayaan dari keluarga mereka. Melalui unggahan di akun Instagram pribadinya, Sisca Kohl memperlihatkan hampers besar yang menghiasi sudut rumahnya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya