Liputan6.com, Maluku - Pulau Kolorai merupakan salah satu dari lima gugusan Pulau Morotai di Maluku Utara. Terkenal dengan pesona keindahan alamnya yang menawan, destinasi wisata ini memungkinkan wisatawan mendapatkan pengalaman liburan yang berbeda dan menyenangkan.
Pada awal 2021, Pulau Kolorai yang merupakan kampung nelayan telah diresmikan menjadi desa wisata. Mengutip dari laman Indonesia Travel Kemenparekraf RI, berikut lima aktivitas seru yang bisa dilakukan di Pulau Kolorai:
Tidak ada komentar