4 Klaim Manfaat Kesehatan Minum Air Lemon Panas Setiap Hari, Apa Benar Bisa Turunkan Berat...

4 Klaim Manfaat Kesehatan Minum Air Lemon Panas Setiap Hari, Apa Benar Bisa Turunkan Berat...

Liputan6.com, Jakarta - Berat badan ideal jadi idaman banyak orang. Tak heran banyak orang mencari cara untuk mendapatkannya, termasuk yang tengah populer di TikTok, meminum air lemon panas setiap hari.

Menurut seorang influencer, meminum air lemon panas setiap hari dalam seminggu, Anda bisa membakar lebih banyak kalori; menjadi lebih terhidrasi; menampung lebih sedikit racun; dan memiliki sistem kekebalan tubuh yang meningkat, pencernaan yang lebih baik, perut kembung yang lebih sedikit, kulit yang lebih halus, serta energi dan fokus yang lebih tinggi. Konten seperti itu bertebaran di berbagai video. Lalu, apakah klaim tersebut benar?

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya