Satu Dekade Yamaha NMax, Skutik Pelopor Inovasi yang Berhasil Ciptakan Tren Pasar

Satu Dekade Yamaha NMax, Skutik Pelopor Inovasi yang Berhasil Ciptakan Tren Pasar

Liputan6.com, Jakarta - Skuter matik (skutik) bongsor milik PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Yamaha NMax telah berumur satu dekade di Tanah Air. Model yang meluncur untuk pertama kalinya pada 2015 ini, hingga sekarang masih tetap relevan, untuk menjawab kebutuhan berkendara konsumen.

Bukan tanpa alasan, kesuksesan Yamaha NMax di Indonesia ini bahkan mampu menjadi pelopor inovasi serta trend setter di industri sepeda motor nasional.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya