Rayakan HUT ke-30, V-Kool Indonesia Beri Kado Sepatu Custom Edisi Terbatas

Rayakan HUT ke-30, V-Kool Indonesia Beri Kado Sepatu Custom Edisi Terbatas

Liputan6.com, Jakarta - V-Kool Indonesia menyiapkan kado spesial untuk konsumen setianya berupa sepatu custom edisi terbatas hasil kolaborasinya dengan desainer sepatu, Mr. Simply. Ini merupakan persembahan khusus dalam rangka ulang tahun V-Kool Indonesia ke-30.

Linda Widjaja, Vice President PT V-KOOL Indah Lestari menyampaikan, perayaan ulang tahun kali ini bukan hanya sekadar momen untuk melihat kembali pencapaian perusahaan, tetapi juga untuk merayakan masa depan yang penuh dengan inovasi dan kreativitas.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya