Liputan6.com, Jakarta - Guna merangsang pengguna produknya agar lebih banyak, Yamaha Indonesia melalui dealer Yamaha DDS Tangerang menggelar program Yamaha Trade In Festival. Program ini berlaku untuk seluruh produk baru Yamaha.
Terbaru, program Yamaha Trade In Festival berlangsung pada 12–23 April lalu di Bintaro Plaza Tangerang Selatan. Salah satu promo menarik dalam program ini adalah gratis Tumbler Exclusive untuk setiap pembelian motor Yamaha tipe apa saja.
Tidak ada komentar