Liputan6.com, Jakarta - PT Prakarsa Abdi Sentosa (PAS), distributor resmi helm Nolan, meluncurkan koleksi terbaru untuk 2025. Pelindung kepala premium asal Italia ini, hadir dengan gaya terbaru, dan juga pilihan warna yang menarik.
Helm Nolan dikenal luas karena kombinasi antara kualitas teknis tinggi, kenyamanan maksimal, dan desain yang ikonik. Kali ini, Nolan tampil dengan semangat baru melalui pembaruan desain yang lebih elegan dan modern, tanpa meninggalkan esensi utama sebagai pelindung kepala yang andal.
Tidak ada komentar