jpnn.com, JAKARTA - PT. Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), akhirnya memiliki jagoan di segmen Tractor Head 4X2 melalui kehadiran Mitsubishi Fuso Fighter X FM65F.
Tractor Head 4X2 terbaru besutan Mitsubishi itu dijual seharga Rp 943.540.000 Off The Road Jakarta.
Tidak ada komentar