MG Ungkap Rencana Jangka Panjang di Indonesia, Bakal Bikin Pabrik Baterai

MG Ungkap Rencana Jangka Panjang di Indonesia, Bakal Bikin Pabrik Baterai

Liputan6.com, Jakarta - MG Motor telah mengungkap rencana jangka panjangnya di Indonesia. Pabrikan blasteran Inggris dan China ini, bahkan ingin membangun pabrik baterainya di Tanah Air.

Namun, rencana tersebut masih membutuhkan tahap finalisasi yang cukup matang. Tapi yang pasti, prinsipal MG sendiri telah melihat pertumbuhan kendaraan listrik di Indonesia yang cukup masif, dan hal tersebut menjadi salah satu pertimbangan untuk bisa membangun ekosistem dari hulu hingga hilir, termasuk memproduksi secara lokal baterai mobil listriknya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya