Liputan6.com, Jakarta - Kelompok remaja AS yang biasa mencuri mobil, terutama Hyundai atau Kia, yang biasanya dipanggil Kia Boys, selalu memakai cara-cara yang sulit dalam melakukan aksinya.
Namun, mereka tidak mengetahui ada celah meretas jutaan kendaraan Kia yang diproduksi di atas tahun 2013 dengan menggunakan pelat nomor.
Tidak ada komentar