Hot Wheels Rilis Custom '72 Datsun 240Z, Langsung Jadi Buruan Kolektor

Hot Wheels Rilis Custom '72 Datsun 240Z, Langsung Jadi Buruan Kolektor

Liputan6.com, Jakarta - Sebagai penghormatan kepada mobil sport legendaris asal Jepang, Nissan S30 atau lebih dikenal sebagai Fairlady Z, Hot Wheels menghadirkan Custom '72 Datsun 240Z sebagai lini eksklusif Red Line Club (RLC).

Model ini dijual seharga $28 atau sekitar Rp450 ribuan, dan hanya tersedia untuk anggota RLC melalui platform Mattel Creations.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya