Liputan6.com, Jakarta Memanfaatkan momentum gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015, PT Honda Prospect Motor (HPM) resmi meluncurkan mobil keluarga hybrid terbarunya, Step WGN. Model dengan kombinasi mesin bensin dan baterai ini, dipasarkan dengan status impor utuh alias Completely Build Up (CBU) dari Jepang.
Harga untuk Honda Step WGN ini juga cukup menarik, dengan banderol Rp 629 juta.
Tidak ada komentar