Bukan Cuma Mobil, Honda Pajang Skuter Listrik Lipat dan Taksi Terbang di KLIMS 2024

Bukan Cuma Mobil, Honda Pajang Skuter Listrik Lipat dan Taksi Terbang di KLIMS 2024

Liputan6.com, Jakarta - Dalam memanfaatkan gelaran KLIMS 2024, Honda bukan hanya memperkenalkan line-up jagoannya ataupun mobil terbarunya, namun juga memamerkan skuter listrik lipat dan juga taksi terbang.

Skuter listrik yang dipamerkan adalah Honda Motocompacto yang juga sempat dihadirkan di GIIAS 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya