Liputan6.com, Jakarta - PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk (MPMX) memaparkan kinerja grup secara konsolidasi di sepanjang 2024 yang mencatatkan pertumbuhan pendapatan sebesar 14 persen menjadi Rp15,8 triliun dan kenaikan laba bersih sebesar 11 persen menjadi Rp582 miliar.
Kinerja ini didorong oleh kontribusi kuat dari seluruh lini bisnis yang tergabung dalam ekosistem grup MPM, yang terdiri dari MPMInsurance, MPMRent, AUKSI, dan JACCS MPM Finance Indonesia.
Tidak ada komentar