Truk Muatan Tepung Tergelincir Tabrak Motor di Jalan Raya Magetan–Kawedanan

Truk Muatan Tepung Tergelincir Tabrak Motor di Jalan Raya Magetan–Kawedanan

jatim.jpnn.com, MAGETAN - Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Magetan–Kawedanan, tepatnya di dekat SPBU Desa Mojopurno, Kecamatan Ngariboyo, Kabupaten Magetan, Jumat (31/10).

Insiden itu melibatkan truk boks bermuatan tepung terigu bernomor polisi AG 8673 EK yang dikemudikan Ipung Joko Purnomo (36), warga Geger, Kabupaten Madiun, dengan sepeda motor Honda Vario AE 4257 OU yang dikendarai Yulia Rahmawati (52), warga Sawojajar, Kecamatan Takeran.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya