Polda Jatim Libatkan 5 Polres Amankan Gerak Jalan Mojokerto-Surabaya

Polda Jatim Libatkan 5 Polres Amankan Gerak Jalan Mojokerto-Surabaya

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Pemerintah Provinsi Jawa Timur menggelar gerak jalan perjuangan Mojokerto-Surabaya (Mojosuro). Acara ini memang diadakan sebagai agenda rutin tiap tahun.

Kali ini diperkirakan 7.000 orang akan meramaikan acara yang berlangsung pada 4-5 November 2023 itu.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya